Pasti banyak dari kalian yang suka dengan lari santai atau banyak yang di sebut Jogging, Biasa nya banyak masyarakat melakukan kegiatan ini di pagi hari maupun sore hari, Tetapi kebanyakan orang lebih suka melakukan kegiatan ini di pagi hari, Karena saat pagi hari mereka mendapatkan udara yang sangat sejuk dan terkena matahari pagi yang sehat.
Jogging adalah salah satu olahraga aerobik loh guys, Ada dua jenis yaitu lari dan jalan santai. Kecepatan normal saat berlari atau jogging ialah 14km per jam saja loh guys, Olahraga jenis satu ini sangat memiliki banyak manfaat untuk kesehatan tubuh, Karena saat kita berlari akan mengeluar kan keringat. Maka sekarang kita akan bahas beberapa manfaat Jogging untuk kesehatan ya guys.
Ternyata Jogging dapat menurunkan berat badan kita loh guys, Mengapa begitu?. Jika anda melakukan jogging setiap hari, Maka itu akan membantu kamu untuk mencegah berat badan yang berlebihan atau banyak yang menyebut nya obesitas. Jika anda melakukan kegiatan ini dengan waktu 30 menit, Maka kalori yang akan terbakar adalah 300 kalori. Bukan hanya membakar lemak ya guys, Tetapi kegiatan jogging juga dapat membuat berat badan kita tetapi stabil loh.
Kegiatan jogging juga baik untuk kesehatan jantung loh guys, Itu di sebabkan karena Jogging dapat menjaga tekanan darah kita, Bukan hanya itu, Bahkan dapat mengendalikan kadar kolestrol dan kadar gula kita juga. Olahraga kardiovaskular ini sangat baik untuk kesehatan jantung dan dapat mencegah terkena nya penyakit jantung loh guys.
Jogging juga dapat membuat kapasitas paru-paru kita menjadi meningkat, Dan dapat memperkuat otot-otot dalam sistem pernapasan. Saat kita sedang melakukan kegiatan jogging, Paru-paru kita akan mengambil oksigen yang sangat banyak, Dan di buang oleh Karbondioksida secara efisien atau perlahan.
Jadi itu lah kesehatan yang akan kita dapat jika kita rutin melakukan nya ya guys, Jangan bermalas-malasan untuk olahraga, Karena olahraga sangat penting untuk kesehatan tubuh kita. Tubuh juga harus selalu mengeluarkan keringat ya guys, Jadi kamu tidak boleh hanya diam dan tidak mengeluarkan keringat. Terima kasih sudah membaca, Semoga bermanfaat.